Pengertian ERP
Sistem ERP adalah sebuah terminologi yang diberikan kepada sistem informasi yang mendukung transaksi atau operasi sehari-hari dalam pengelolaan sumber daya perusahaan.(source : Ilmu komputer.com)
ERP adalah bagian dari infrastruktur perusahaan, dan sangat penting untuk kelangsungan hidup perusahaan dan mendukung fungsi bisnis (aspek operasi, produksi maupun distribusi) dan meningkatkan produktivitas serta daya saing perusahaan.
Sebelum melakukan proses pemilihan software ERP ada beberapa hal yang perlu dilakukan terlebih dahulu:
► Analisa strategi bisnis
► Analisa sumber daya manusia
► Analisa infrastruktur
► Analisa software
Software yang digunakan:
◙ Dynamic-Axapta
◙ Compiere
◙ ORACLE
◙ JDE
◙ BAAN
Tidak ada komentar:
Posting Komentar